Mengatur Keuangan Bisnis Dengan INI!!

mengatur keuangan dengan coaching

Mengatur Keuangan adalah salah satu aspek penting dalam menjalankan bisnis yang sukses. Namun, banyak pemilik bisnis seringkali kesulitan dalam mengatur keuangan mereka dengan baik. Hal ini dapat berdampak negatif pada bisnis mereka, termasuk mengalami kesulitan keuangan dan bahkan kegagalan bisnis.

Tau kah kamu tidak sedikit pemilik bisnis mengalami kebangkrutan karena tidak bisa membedakan dan mengelola keuangan bisnis dengan keuangan pribadinya? Tentunya kamu tidak mau menjadi salah satu bagian dari mereka bukan? Nah, untuk itu kamu perlu tau cara ideal untuk mengatur uang bisnis dan pribadi.

Dalam channel YouTube Coach Adithia Admijaya mengungkapkan bahwa Ideal untuk mengatur dan mengelola keuangan bisnis dan pribadi adalah memisahkan antara kebutuhan finansial dan kebutuhan pribadi.

Sebelum memutuskan untuk memisahkan keuangan itu sendiri, diperlukan kesepakatan dulu mana yang disepakati untuk biaya pribadi, begitu juga dengan biaya bisnis yang dibuat untuk biaya operasional bisnisnya.

Lalu gimana ya cara mengelola keungan dengan efektif?

Berikut cara mengelola keuangan dengan efektif :

  • Pisahkan keuangan pribadi dan perusahaan
  •  Gunakan pembukuan keuangan
  • Rencanakan dengan baik penggunaan uang
  • Lakukan perputaran pada kas secara efektif
  • Memastikan perhitungan profit yang benar
  • Kontrol aset, hutang dan kondisi modal
  • Perencanaan pengembangan usaha dari hasil keuntungan

Dengan mengelola keuangan secara efektif, kamu dapat meningkatkan kesehatan keuangan kamu, mengurangi stres keuangan, dan mencapai tujuan keuangan kamu dengan lebih mudah. Nah jadi paham ya cara dalam mengatur dan mengelola keuangan dalam berbisnis. Tonton video lengkapnya, Klik Disini.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Let’s Schedule Time to Talk.

Segera dapatkan solusi dengan menjadwalkan pertemuan virtual dengan tim expert kami!

Company Profile

"*" indicates required fields

COPYRIGHT @2020 – PT. KORPORA TRAININDO CONSULTANT, ALL RIGHTS RESERVED