



Pelatihan Reconnecting B2B Sales Strategy yang diadakan pada tanggal 15 Februari 2023 dan diadakan secara on-site di gedung tso head office, Jakarta Selatan selama 4 hours. Para peserta sangat antusias dalam mengikuti pelatihan ini dimana, pada saat mulai peserta disuruh untuk melakukan presentasi atas tugas yang telah dikerjakannya.
Pelatihan ini dipandu oleh Coach Antonius Arif yang mengulang kembali teknik-teknik yang telah diajarkan pada saat training sebelumnya yaitu pada bulan November 2022. Diharap peserta dapat menerapkan teknik-teknik yang telah diajarkan sebelumnya pada penjualan.
#nlpleadershipindonesia #sahabatnlp #panduanhidupdengannlp #korporaconsulting #antoniusarif #pastiprestasi #trainerindonesia #motivasisukses #motivasipengusaha #suksesmuda #bisnissukses #mentalsukses #motivasi #tipsusaha #tipsbisnis #ilmubisnis #bisniskekinian #tipsbisnis #duniabisnis #bisnissukses #bisnismudah #praktisinlp #pelatihannlp #kesehatanmental