Coaching 101 – Follow Through
Selamat Pagi dan Apa kabar? Sebuah program coaching pasti terdiri dari beberapa rangkaian sesi hingga coachee mencapai tujuannya. Biasanya di akhir sebuah sesi coaching, coachee akan merumuskan action plan. Agar coachee tetap ‘on track’ terhadap tujuannya, seorang coach perlu memastikan hasil-hasil action plan tsb. Kemampuani ini disebut Managing Progress and Accountibility, yang merupakan […]
Coaching 101 – Follow Through Read More »
Artikel